Update on Maternal and Child Nutrition: Applied Dietetic Therapy from Pregnancy to Food Allergy

Dalam rangka menyemarakkan rangkaian Lustrum ke-2 Program Studi Gizi Kesehatan Fakultas Kedokteran UGM, maka Keluarga Alumni Gizi Kesehatan (KAGIKA) bekerjasama dengan Himpunan Mahasiswa Gizi Kesehatan Fakultas Kedokteran UGM akan menyelenggarakan seminar dengan tema Update on Maternal and Child Nutrition: Applied Dietetic Therapy from Pregnancy to Food Allergy. Seminar ini bertujuan untuk membangun kewaspadaan akan pentingnya pemenuhan gizi terutama pada periode 1000 hari pertama kehidupan bayi serta meningkatkan pengetahuan mengenai peranan pola makan ibu semasa periode kehamilan terhadap kemungkinan timbulnya alergi makanan pada anak saat dewasa.

SASARAN

Ahli gizi, Perawat, Bidan, Dokter, Alumni/Mahasiswa D3/S1/S2 Gizi Kesehatan serta peserta umum yang berminat.

WAKTU DAN TEMPAT

Ahad, 23 Juni 2013, Pukul 07.30 – 15.00 WIB

bertempat di Auditorium lt.1, Fakultas Kedokteran UGM

BIAYA REGISTRASI

Kategori

Biaya

Mahasiswa D3/S1 Rp      75.000,00
Mahasiswa S2/S3/ Alumni Gizi Rp      85.000,00
Umum Rp    100.000,00

*Pendaftaran paling lambat 18 Juni 2013. Biaya pendaftaran dapat dibayarkan langsung ke Sekretariat panitia Seminar ataupun dapat ditransfer ke:

Bank BNI Cab. UGM Yogyakarta 

a/n Yuni Afriani

No. Rek. 0283629988

Bukti transfer dapat dikirimkan melalui email ke sekretariat seminar.

Sekretariat

Ruang HIMAGIKA, Program Studi Gizi Kesehatan, Fakultas Kedokteran UGM

Jl. Farmako Sekip Utara Yogyakarta 55281

Kontak             :

Dhila                  (085281799937)/fayasari@gmail.com

Dhitta                 (085729162886)/cempakapane@ymail.com

Annisa               (087838853953)/ annisaristya@gmail.com

Informasi  lebih lanjut mengenai seminar dapat dilihat pada poster yang kami lampirkan.

poster: http://ugm.ac.id/wp-content/uploads/sites/1451/2013/06/Poster-Seminar-Nasional-Update-on-Maternal-Child-Nutrition-1000-pixel.jpg

Berita Terbaru