Pendidikan Kedokteran

Visi

Pada tahun 2015, BPK menjadi salah satu center of excellence di tingkat nasional maupun Asia dalam mengembangkan pendidikan kedokteran dan kesehatan.

Misi

BPK memiliki misi yaitu,

–          Mengembangkan pendidikan kedokteran dan kesehatan

–          Melakukan penelitian dan publikasi ilmiah dalam bidang pendidikan kedokteran dan kesehatan.

–          Memberikan layanan tenaga ahli dalam pengembangan pendidikan kedokteran dan kesehatan.

Tujuan

–          Untuk menghasilkan lulusan yang ahli dalam bidang pendidikan kedokteran dan mampu menginisiasi inovasi dalam pendidikan kedokteran dan profesi kesehatan agar mampu meningkatkan kualitas dan mengelola perubahan sebagai hasil dari inovasi tersebut.

–          Melakukan penelitian dalam bidang pendidikan kedokteran dan kesehatan agar dapat menyediakan pendidikan kedokteran berbasis bukti terbaik pada bidang yang relevan.

–          Membantu insititusi pendidikan kedokteran dan kesehatan lain di Indonesia dan negara lain untuk meningkatkan kualitas pendidikan kedokteran di tempat tersebut.

Pengelola

Kepala Departemen

dr. Titi Savitri Prihatiningsih, MA, MMedEd, Ph.D

Sekretaris Departmen

dr. Savitri Shitarukmi, MSc

 

Staff

dr. Gandes Retno Rahayu, MMedEd, Ph.D

dr. Mora Claramita, MHPE, Ph.D

dr. Widyandana, MHPE, Ph.D

dr. Yoyo Suhoyo, MMEdEd

dr. Siti Rokhmah Projosasmito, MEd (L,P&C)

dr. Ide Pustaka Setiawan, MSc

dr. Hikmah Nurrokhmanti, MSc

dr. Rachmadya Nur Hidayah, MSc

dr. Noviarina Kurniawati

dr. Muhammad Adrian Hasdianda, MSc

 

Manajer Operasional

Ratih Nurhayati, S.Fil

 

Sekretariat Program

Dyah Nuswarini, AMd

Sumartono

M. Farid

Pawestri AgustinI AMd

M. Ludfi

 

PROGRAM AKADEMIK

1.            Learning Skills pada program sarjana

2.            Program Master : Master in Medical Education (M.Med.Ed)

3.            Program Doktoral: Ph.D in Medical Education

 

AREA KEAHLIAN

Kami memiliki staf yang berkualitas tinggi, dari segi pendidikan maupun pengalaman, yang memiliki spesialisasi dalam bidang  berikut ini,

•             Curriculum Development & Instructional Design

•             Teaching Learning Development

•             Assessment Development

•             Learning Resources Development

•             Clinical Education

•             Quality Assurance & Educational Management And Policy

•             Bioethics & Professionalism

 

Kontak Kami

6th floor Radiopoetro Building

Faculty of Medicine, Universitas Gadjah Mada

Farmaco street, Sekip Utara Yogyakarta 55281, Indonesia

Ph. +62274562139

 

Email: cmhpe_fkugm@yahoo.com

Ph. + 62-274-562139, 902511, Fax: +62-274-561196

SMS : 081 2270 29000

 

Website

Alamat website bagian www.meded.fk.ugm.ac.id

Berita Terbaru